CONTROL TIMER AT8N

TIMER AT8N

Tujuan:
1. Siswa diharapkan mengetahui datasheet dari TIMER AT8N
2. Siswa diharapkan mengetahui penggunaan TIMER AT8N
Alat dan Bahan:
1. TIMER AT8N
2. Kabel banana jack
3. Kabel penjepit buaya.
4. Adaptor 24V
5. Led 24V
Lembar kerja :
      Berikut datasheet dari TIMER AT8N
Langkah kerja :
Kali ini saya akan mencoba menghidupkan LED dengan menggunakan Timer, langkah yang pertama:
1) Hubungkan port 7 ke VCC dan port 2 ke GND yang ada pada adaptor
2) Hubungkan port 8 ke GND
3) Hubungkan port 5 ke VCC LED dan yang terakhir GND led dihubungkan dengan GND adaptor. simulasikan
Kesimpulan:
     Pada praktek kali ini siswa dapat menggunakan TIMER AT8N beserta datasheet dari timer tersebut dan dapat membuat sebuah rangkaian sederhana yaitu dengan menyalakan lampu, mematikan lampu dan menyalakan lampu flip-flop.




Tidak ada komentar:

Posting Komentar